4 Vitamin yang Bantu Maksimalkan Penyerapan Oksigen


Sel dalam tubuh membutuhkan oksigen untuk menghasilkan energi yang akan digunakan untuk mendukung aktivitas kita sehari-hari. Sel darah merah bertanggung jawab mengambil oksigen dari jantung, membawanya di dalam aliran darah dan memberikan oksigen ke setiap sel yang membutuhkan.

Kita membutuhkan zat besi dalam jumlah yang cukup untuk menjaga agar sel darah merah tetap sehat agar bisa menjalankan fungsinya dalam mengantarkan oksigen. Oleh karena itu defisiensi zat besi dalam darah atau biasa disebut anemia harus dihindari atau segera ditangani.

Ada beberapa jenis vitamin yang diklaim bisa membantu meningkatkan jumlah zat besi. Vitamin apa sajakah itu? Berikut daftarnya :

1. Vitamin C

Zat besi adalah mineral dalam sel darah merah yang berfungsi mengikat oksigen dalam darah. Vitamin C akan meningkatkan kemampuan tubuh dalam menyerap zat besi. Konsumsi sumber alami vitamin C seperti kentang, kacang-kacangan, jeruk, tomat, stroberi, anggur dan banyak lagi.

2. Vitamin B-5 dan B-6

Kadar oksigen dalam darah bisa rendah jika tubuh tidak memiliki asam pantotenik yang cukup, yaitu vitamin B-5 dan B-6. Kedua jenis vitamin ini adalah bagian penting dari protein dalam molekul hemoglobin yang membawa zat besi dan oksigen dalam darah.

Vitamin-vitamin ini mudah ditemukan di berbagai jenis makanan seperti ikan, ayam, sayuran, kacang-kacangan, dan miju-miju.

3. Vitamin B-12

Kekurangan vitamin B-12 bisa memicu penyakit megaloblastik anemia, yaitu kondisi dimana kadar oksigen dalam darah rendah dan disertai gejala lelah berlebihan serta napas yang pendek, menurut National Institutes of Health.

Defisiensi ini jarang dialami oleh orang yang mengonsumsi beragam jenis makanan, dan biasanya terjadi pada mereka yang menerapkan diet ketat atau vegetarian. Sebab sumber vitamin B-12 adalah makanan hewani seperti ikan, yogurt, susu, ayam, daging.

4. Vitamin A

Menurut Linus Pauling Institute, kekurangan vitamin A akan memperparah kondisi anemia. Vitamin A bisa ditemukan pada daging, minyak ikan, wortel, uni, bayam, mangga, melon dan labu kuning.

Untuk mengoptimalkan usaha Anda, selain memaksimalkan konsumsi jenis makanan di atas, jangan lupa untuk menggunakan alat bantu kesehatan yang juga akan membantu menjaga pasokan oksigen dalam darah tetap normal.

Gunakan alat bantu gelang kesehatan Magma Jeju yang diproduksi di Korea yang bukan hanya membuat penampilan Anda menjadi lebih bergengsi dengan desain mewahnya, tetapi juga dapat tubuh Anda menjadi lebih sehat dengan kadar oksigen yang selalu terjaga.

Magma Jeju mengandung far infrared dan juga ion negatif yang akan membantu memaksimalkan suplaioksigen dalam darah. Dengan terjaganya kadar oksigen dalam darah, maka akan memperlancar peredarah darah, meningkatkan metabolism dan juga imunitas tubuh, selain itu juga menangkal pertumbuhan sel kanker.

Tubuh yang kaya akan oksigen akan mengurangi resiko terkena penyakit hipertensi, jantung koroner, stroke dan juga kanker.

0 Response to "4 Vitamin yang Bantu Maksimalkan Penyerapan Oksigen"

Post a Comment